Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

3 Software Pengelola Arsip Terbaik



3 Software Pengelola Arsip Terbaik - Software pengelola arsip atau bisa disebut dengan archiver ini adalah software multifungsi. Software arsip ini bisa mengkompresi suatu berkas yang mempunyai ukuran yang besar menjadi ukuran yang lebih kecil.

Selain mengkompresi file, software pengelola arsip ini bisa membantu melindungi berkas dari antivirus, jadi sobat tidak perlu khawatir jika suatu saat file arsip ini tiba-tiba hilang.

Software pengelola arsip ini, juga bisa mengamankan berkas rahasia anda dengan menguncinya menggunakan password. Tidak hanya itu, sebetulnya masih banyak lagi keuntungan menggunakan software pengelola arsip ini.

Oleh karena itu, kali ini saya akan memberikan rekomendasi software pengelola arsip terbaik yang bisa anda download gratis.

3 Aplikasi Pengelola Arsip Terbaik


1. 7zip


 Software pengelola arsip atau bisa disebut dengan archiver ini adalah software multifungs 3 Software Pengelola Arsip Terbaik

7zip merupakan software gratis dan open source. untuk informasi lebih lengkap bisa lihat disini.

Fitur Utama 7zip :
  • Rasio kompresi tinggi pada format 7z dengan kompresi LZMA dan LZMA2
  • Enkripsi AES-256 yang kuat pada format 7z dan Zip
  • Integrasi dengan Windows Shell
  • dll

2. WinRar 


 Software pengelola arsip atau bisa disebut dengan archiver ini adalah software multifungs 3 Software Pengelola Arsip Terbaik
WinRar merupakan aplikasi pengelola arsip berbayar yang dilengkapi fitur terlengkap. untuk informasi lebih lengkap bisa lihat disini.

Fitur Utama WinRar :
  • Kompresi dan dekompresi menggunakan CPU Multithreading.
  • Memberi password dan komentar pada arsip.
  • Membagi bagian arsip (split).
  • dll

 3. WinZip


 Software pengelola arsip atau bisa disebut dengan archiver ini adalah software multifungs 3 Software Pengelola Arsip Terbaik
WinZip merupakan aplikasi pengelola arsip yang fiturnya keseluruhan hampir sama dengan kedua software diatas. untuk informasi lebih lengkap bisa lihat disini.

Fitur Utama WinZip :
  • Bisa membuat file zip split langsung dari explorer
  • Mengekstrak atau unzip berbagai jenis file kompresi
  • Tampilan antarmuka yang dapat dikustomisasi(diubah sesuai selera).
  • dll
Nah itu dia 3 Software Pengelola Arsip Terbaik. Jika kamu ingin membuat arsip dengan 1 ekstraksi saja atau kompresi yang tidak ribet sobat bisa gunakan 7zip yang gratis.

Tapi jika sobat ingin membagi bagi ukuran berkas/arsip menjadi beberapa bagian atau biasa disebut split, sobat bisa gunakan WinRar atau WinZip. Tapi ingat itu software berbayar.