Cara Memasang Material Design Iconic Font di Blog
Cara Memasang Material Design Iconic Font di Blog - Pada Tutorial kali ini saya akan membahas tentang cara memasang dan menggunakan Material Design Icon Font.
Pada website selain menggunakan tulisan kita membutuhkan gambar atau icon agar lebih mengindahkan tampilan pada menu dan bagian lainnya pada website.
Keunggulan Material Icons
Dengan Material Icons, kita bisa membuat icon material berbasis teks (bukan gambar), sehingga bisa mempercepat loading web. Material Icons cocok digunakan di berbagai framework design seperti Bootstrap dan Materialize.Dengan menggunakan Material Icons tampilan antarmuka website menjadi lebih menarik dan lebih membuat kita jadi lebih mudah memahami konten.
Cara Memasang Material Icons
1. Kunjungi website berikut ini.2. Masuk ke bagian Getting Started copy code yang diberi tanda pada gambar di bawah ini.
4. Lalu paste kode yang tadi telah di copy tepat dibawah Tag <head>.
5. Save Template.
Untuk melihat contoh dan cara menggunakannya bisa kunjungi Cara Memasang Icon Font Material Design Iconic Font di Blog.